Cara Membuat Jus Jambu Air Mix Buah Naga
Cara Membuat Jus Jambu Air – Jambu air merupakan jenis jambu yang biasanya di gunakan untuk bahan lotis(tekstur daging buahnya yang juice dan rasa pedas manis sambalnya akan membuat sensasi tersendiri) ataupun rujak. Namun tidak hanya digunakan sebagai buah lotisan, jambu air juga bisa dibuat menjadi jus. Sebenarnya jus jambu air masih jarang dibuat, namun rasanya tidak kalah enak dengan jus-jus yang lainnya. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang cara membuat jus jambu air – ini jus buah llho bukan lotis :P – memang saat ini jambu air jarang diolah menjadi jus buah namun jangan salah jika dibuat jus rasanya yang manis nan seger. Cara membuat jus jambu air Mix Buah Naga Bahan yang diperlukan : · 150 gram jambu air. · 1 sdm madu. · 100 gram buah naga. · Es batu secukupnya. · 60 ml air es. Langkah dan cara membuatnya : 1. Potong jambu air, di